-->

Senam yang baik untuk mengecilkan perut agar cepat ramping

Senam Yang Baik Untuk Mengecilkan Perut Agar Cepat Ramping - Ada banyak faktor yang membuat perut membuncit, salah satunya adalah perubahan hormon, perubahan hormon ini mendorong kelebihan kalori pada perut yang kemudian tersimpan menjadi lemak. Lingkar pinggang pun akan semakin "membesar" apalagi jika tidak rutin berolahraga. Untuk mengecilkan perut agar cepat ramping bisa anda mulai dengan melakukan aktivitas senam. Berbagai gerakan senam berikut banyak dilakukan oleh orang untuk mengecilkan lingkar pinggang serta perut mereka. Namun sebelum kita membahas lebih jauh tentang topik kita hari ini alangkah baiknya kita ketahui dulu alasan mengapa susah menurunkan berat badan berikut ini.
Tahukan Anda tentang alasan susah menurunkan berat badan ?

Penyebab kegemukan banyak disebabkan oleh faktor gaya hidup yang kurang sehat,konsumsi makanan yang banyak mengandung zat yang mengganggu metabolisme tubuh. Metabolisme tubuh yang terganggu disebabkan oleh menumpuknya toksin atau racun dalam usus. Toksin dan racun ini bisa saja berasal dari radikal bebas atau makanan yang sering kita konsumsi sehari-hari. Toksin atau racun ini kemudian menumpuk dalam usus sehingga proses metabolisme tubuh menjadi tidak maksimal, hal ini akan berdampak pada proses pembakaran lemak menjadi energy akan terganggu. Bahkan apapun yang kita konsumsi jika proses metabolisme tubuh kurang baik maka semuanya akan menjadi lemak dan menumpuk dalam usus.
Lalu apa yang harus dilakukan ? 

Langkah Cerdas dan paling aman untuk mengatasinya adalah dengan detoksifkasi tubuh. Dengan Detoksifikasi maka organ-organ tubuh akan dibersihkan diperbaiki. Langkah awalnya dimulai dari usus. Ketika usus sudah dibersihkan makan organ-organ penting lainnya juga akan kut diperbaiki. Ketika proses detoksifkkasi tubuh berjalan dengan baik maka bisa anda imbangin dengan olahraga.Padukan pula dengan mengkonsumsi makanan-makanan organik yang penting untuk tubuh kita. Untuk lebih jelasnya silahkan anda kunjungi Cara Langsing Alami Dalam 20 Hari.

Jika pada postingan berikutnya kami membahas tentang Senam Mengecilkan Bokong, maka kali ini akan kami sajikan berbagai macam gerakan senam yang bisa anda terapkan untuk "membakar" kelebihan lemak di area sekitar perut anda, sehingga cepat langsing dan ramping.

Senam yang baik untuk mengecilkan perut

Latihan Senam Untuk Merampingkan Perut


1. Side Bend

Cara melakukan senam ini adalah :

Senam yang baik untuk mengecilkan perut

Duduk di pinggul kiri dengan kaki kiri ditekuk di depan, ingat bahwa tangan kiri menopang bahu anda. Selanjutnya tekuk kaki kanan anda menghadap keatas sehingga berada tepat pada di depan kaki kiri, kemudian tangan kanan anda letakkan lurus pada lutut anda lurus ke samping ( Lihat Gambar A)
Gerakan selanjutnya adalah angkat pinggung anda, disertai dengan meluruskan kaki kanan anda ke samping. Angkat tangan kanan anda ke arah kepala lurus. Ingat posisinya adalah ke samping (lihat gamab B). Tahan 3 detik kemudian ganti dengan posisi sebaliknya.

2. Gerakan dengan tidur tengkurap

Senam yang baik untuk mengecilkan perut

Gerakan ini cukup sederhana yaitu dengan berbaring tengkurap pada lantai dengan posisi tubuh membentuk garis lurus. pada posisi ini gunakan telapak tangan kanan anda sebagao alas untuk kening. Kemudian lebar kedua kaki anda selebar bahu, kemudian tarik otot perut anda ke dalam secara perlahan.
Gerakan selanjuntnya adalah dengan mengangakat kepala,bahu dan lengna dari lantai.Kemudian angkat bahu kanan anda ke atas dengan memutur, kembalikan ke tengah lalu turunkan kembali. Ulangi gerakan ini untuk tangan sebelahnya. (lengkapnya lihat gambar)

3. Kaki Dip


Senam yang baik untuk mengecilkan perut

Gerakan yang satu ini adalah dengan cara tidur terlentang di lantai kemudian tekuk kedua lutut anda membentuk 90 derajat. Paha lurus ke atas dan betis sejajar dengan lantai. Tangan lurus dengan telapak tangan meghadap ke sisi bawah. Jauhkan abs anda dan tekan punggung bagian bawah ke lantai (lihat gambar).
Selanjutnya tarik nafas dan turunkan kaki kiri selama hitungan 2 (turun.turun) bergerak hanya dari pinggul dan sentuhkan sedikit ujung jari kaki ke lantai lalu kemudian buang nafas dan angkat kaki kembali ke posisi semula untuk hitungan (naik.naik). Ulangi dengan kaki kanan, lakukan bergantina dengan 12 repetisi setiap kaki.

4. Kaki Lingkaran

Senam yang baik untuk mengecilkan perut

Cara melakukan gerakan ini yaitu berbaring dengan kaki diluruskan sepanjang lantai, kemudian mengangkat kaki kiri ke atas.Jari kaki lancip menuju atas dan tangan tetap pada lantai dengan telapak tangan menghadap ke bawah. Tahan 10-60 detik (jika tidak nyaman dengan posisi ini, anda bisa menekuk kaki kana dengan menapak lantai).
Selanjutnya adalah dengan membuat lingkaran kecil di langit-langit dengan jari kaki memutar kakik dari pinggul. Tarik nafas anda saat memulai lingkaran dan hembuskan nafas saat selesai. Jaga tubuh tetap tak bergerak dengan mengencangkan otot perut. Lakukan sebanyak 6 enam lingkaran kemudian balikkan arah untuk enam lagi. Ulangi gerakan tadi untuk kaki yang lain.

Baca juga : Cara mengecilkan paha dan betis tanpa harus olahraga

Itulah beberapa gerakan senam yang baik untuk merampingkan lingkaran perut dan pinggang anda. Sebenarnya masih ada beberapa jenis gerakan senam yang bisa membantu membakar lemak di area sekitar perut, namun ke empat gerakan diatas yang paling sering dan direkomendasikan ahli fitnes, terlebih simple dan mudah. Selamat mencoba. Salam sehat dan mari langsing alami.

Loading...

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "Senam yang baik untuk mengecilkan perut agar cepat ramping"